4 Fakta Perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi, Kedapatan Dinner Bareng hingga Dijodohkan

Rabu, 24 Juli 2024 | 17:46 WIB
4 Fakta Perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi, Kedapatan Dinner Bareng hingga Dijodohkan
Fakta Perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi (Instagram/@syifahadju)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Syifa Hadju kembali jadi sorotan warganet. Kali ini karena usaha warganet yang mau menjodohkannya dengan El Rumi.

Kedekatan Syifa dan El terlihat dari berbagai unggahan di media sosial. Hal ini membuat warganet banyak yang menjodohkan mereka berdua.

Beberapa di antara mereka ada yang mulai mendoakan mereka berjodoh.

Lantas seperti apa Fakta perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi? Berikut ulasannya.

1. Dijodohkan Warganet

Baca Juga: Nama Laura Moane Terseret Usai El Rumi Ungkap Hubungannya dengan Eca Aura Cuma Temenan

Fakta Perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi (Instagram/@syifahadju)
Fakta Perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi (Instagram/@syifahadju)

Kabar kedekatan Syifa Hadju dan El Rumi mulai banyak dibicarakan setelah mereka kedapatan oleh warganet sedang jalan bareng.

"Ketemu Syifa, sumpah cantik banget. Lagi jalan berdua sama El Rumi. Ke Javarock," tulis Warganet tersebut.

2. Syifa Hadju Like Unggahan El Rumi

Fakta Perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi (Instagram/@syifahadju)
Fakta Perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi (Instagram/@syifahadju)

Warganet semakin getol menjodohkan mereka setelah Syifa Hadju memberikan like di salah satu unggahan El Rumi.

3. Hadir di Acara Kajian yang Sama

Baca Juga: Gak Mau Kalah dari Syifa Hadju, Rizky Nazar Go Public dengan Dosma

Fakta Perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi (Instagram/@syifahadju)
Fakta Perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi (Instagram/@syifahadju)

Selain kedapatan memberikan like di unggahan El Rumi, mereka juga kedapatan hadir di acara kajian yang sama. Hal ini tentu langsung menjadi perhatian warganet.

4. Kedapatan Dinner Bareng

Fakta Perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi (Instagram/@syifahadju)
Fakta Perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi (Instagram/@syifahadju)

Tidak sampai di situ, diduga El Rumi dan Syifa Hadju kedapatan dinner bareng di sebuah restoran. Hal ini diketahui dari Instagram story keduanya di hari yang sama.

Demikian beberapa fakta perjodohan Syifa Hadju dan El Rumi. Sampai saat ini keduanya belum bicara mengenai keinginan warganet yang berharap mereka jadian.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI