Lebih Mahal dari Thariq, Atta Halilintar Pakai Jam Tangan Rp 2,5 Miliar Saat Acara Pengajian

Minggu, 21 Juli 2024 | 21:20 WIB
Lebih Mahal dari Thariq, Atta Halilintar Pakai Jam Tangan Rp 2,5 Miliar Saat Acara Pengajian
Atta Halilintar dalam prosesi pengajian adiknya, Thariq, dan Aaliyah Massaid (Instagram/@attahalilintar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Selain interaksi mengharukan keduanya, penampilan Thariq Halilintar dan Atta Halilintar saat prosesi pengajian pada Sabtu (20/7/2024) kemarin tak kalah menarik dibicarakan.

Dalam acara pengajian yang berlangsung di salah satu hotel kawasan Alam Sutera tersebut, Thariq Halilintar dan Atta Halilintar kompak mengenakan busana formal.

Di samping kompak tampil dalam balutan busana formal, Atta dan Thariq Halilintar juga sama-sama memakai jam tangan mewah ke acara pengajian tersebut.

Dilansir dari akun @attahalilintar pada Minggu (21/7/2024), berikut adalah perbandingan jam tangan Atta dan Thariq Halilintar saat acara pengajian.

Thariq Halilintar

Pengajian Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid. (Instagram)
Pengajian Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid. (Instagram)

Berdasarkan pantauan, Thariq Halilintar memakai jam tangan dari brand Cartier pemberian Aaliyah Massaid saat berulang tahun ke-25 pada Senin (29/1/2024) lalu.

Jam tangan Cartier Thariq Halilintar merupakan seri Santos De Cartier yang identik dengan warna silver. Keindahan jam itu kian bertambah karena desain kotak serta hour marker khas Cartier.

Menurut penelusuran dari laman resminya, satu unit jam tangan Cartier seri Santos De Cartier dibanderol sekitar 8.050 Dollar AS atau setara Rp 127 juta.

Atta Halilintar

Baca Juga: Hadiri Siraman Aaliyah Massaid, Azizah Salsha Tenteng Tas Seharga Hyundai All New Kona Electric

Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar di pengajian Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar [Instagram/@aurelie.hermansyah]
Aurel Hermansyah dan Atta Halilintar di pengajian Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar [Instagram/@aurelie.hermansyah]

Selaras dengan Thariq, Atta Halilintar juga menggunakan jam tangan branded pemberian dari pujaan hatinya, Aurel Hermansyah. Jam tangan itu diperolehnya kala berulang tahun ke-28 pada Minggu (20/11/2022).

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI