Saingi Bella Bonita, Happy Asmara Dapat Kado Mobil Senilai Hampir Rp1 Miliar dari Gilga Sahid

Kamis, 11 Juli 2024 | 15:24 WIB
Saingi Bella Bonita, Happy Asmara Dapat Kado Mobil Senilai Hampir Rp1 Miliar dari Gilga Sahid
Kolase Happy Asmara dan Bella Bonita (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Happy Asmara yang baru saja berulang tahun ke-25 Rabu (10/7/2024) juga mendapatkan kado istimewa dari suaminya, Gilga Sahid.

Dilansir dari video TikTok @bbydreamer.gh, Gilga Sahid nampaknya memberika kado ulang tahun berupa mobil mewah untuk mantan pacar Denny Caknan tersebut.

Sebab, Happy Asmara tengah memamerkan mobil barunya tersebut yang dihias tulisan "Happy Birthday" dalam video tersebut.

"Mobil gue baru nih bos senggol," ujar Happy Asmara dengan penuh penekanan dan kebahagiaan.

Baca Juga: Thariq Halilintar Kok Mesem-Mesem Lihat Zahwa Massaid Kakak Aaliyah Massaid?

Setelah itu, penyanyi dangdut asal Kediri tersebut merayu suaminya untuk test drive bersama-sama.

Pada video itu pula diketahui Gilga Sahid memberi mobil Hyundai Palisade sebagai kado ulang tahun untuk Happy Asmara.

Mobil yang dijadikan Gilga Sahid sebagai kado ulang tahun ini juga jauh lebih mahal dari kado ulang tahun Denny Caknan untuk Bella Bonita Desember 2023 lalu.

Denny Caknan dan Bella Bonita. (Instagram/denny_caknan)
Denny Caknan dan Bella Bonita. (Instagram/denny_caknan)

Mobil Hyundai Palisade warna hitam pemberian pelantun lagu "Nemen" untuk Happy Asmara itu harganya kisaran Rp 910 juta.

Sementara, Denny Caknan yang juga sempat memberi kejutan ulang tahun untuk Bella Bonita pada Desember 2023 lalu memilih untuk membelikan mobil HRV Sand Khaki.

Baca Juga: Ditegur Ivan Gunawan Agar Tak Buka Aib Orang, Ayu Ting Ting Sewot: Enak Aja Lu, Temen Gue Pada Lemes

Meskipun, mobil yang dijadikan hadiah ulang tahun untuk istrinya kala itu keluaran terbaru, tetapi harga mobil pemberian Denny Caknan itu jauh lebih murah, kisaran Rp500 jutaan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Bukti Pendidikan Penting? Beda Kemampuan Bahasa Inggris Fuji dan Mayang
Bukti Pendidikan Penting? Beda Kemampuan Bahasa Inggris Fuji dan Mayang
Mahfud MD Guyon soal Kasus Pertamax Oplosan, Disemprot Balik Netizen: Itu Kan Zaman Bapak Menjabat
Mahfud MD Guyon soal Kasus Pertamax Oplosan, Disemprot Balik Netizen: Itu Kan Zaman Bapak Menjabat
Lagu Milik Sukatani Viral 'Go International', para Bule Ikut Bernyanyi dan Menari
Lagu Milik Sukatani Viral 'Go International', para Bule Ikut Bernyanyi dan Menari
Gaji Kapolda Cuma Rp5 Jutaan, Kok Anaknya Bisa Habis Rp1,2 Miliar Sebulan?
Gaji Kapolda Cuma Rp5 Jutaan, Kok Anaknya Bisa Habis Rp1,2 Miliar Sebulan?
Siapa Ingrid Siburian? Profil Bos Shell yang Bicara Soal Zat Aditif BBM
Siapa Ingrid Siburian? Profil Bos Shell yang Bicara Soal Zat Aditif BBM
Tak Diajak Gabung ke VISI yang Diisi Armand Maulana hingga BCL, Anji: Mungkin Aku Kurang Terkenal
Tak Diajak Gabung ke VISI yang Diisi Armand Maulana hingga BCL, Anji: Mungkin Aku Kurang Terkenal

TERKINI