Michelle Ziudith Banting Setir Jadi Biduan, Rilis Lagu Dangdut Koplo

Yazir Farouk Suara.Com
Kamis, 11 Juli 2024 | 08:05 WIB
Michelle Ziudith Banting Setir Jadi Biduan, Rilis Lagu Dangdut Koplo
Potret Michelle Ziudith (Instagram/@michelleziu)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Tiba-tiba banget jadi biduan," komentar akun @puc***

"Sesuatu hal yang nggak bisa diprediksi dari seorang Michelle Ziudith," ujar akun @gab***

Michelle Ziudith [Instagram/@michelleziu]
Michelle Ziudith [Instagram/@michelleziu]

"Healing dari peran si Nisa jadi begini. Buat hilangin trauma," sahut akun @tul***

Michelle Ziudith baru saja membintangi film Ipar Adalah Maut sebagai Nisa, seorang istri yang diselingkuhi sang suami dengan adiknya sendiri.

Sementara itu, film Angel Pol juga dibintangi Bhisma Mulia, Jolene Marie, Siti Fauziah, Ananda George dan masih banyak lagi.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI