"Kami akan memantau perkembangan Kang Yuchan dengan cermat dan setelah berdiskusi menyeluruh dengannya, kami akan memberi tahu penggemar tentang dimulainya kembali aktivitasnya setelah dia pulih," jelasnya.
"Kami dengan tulus meminta maaf karena menyampaikan berita buruk ini dan meminta pengertian Anda. Terima kasih," tandasnya.