Adu Gaya Anak Maudy Koesnaedi dan Diah Permatasari Jadi Model Jersey Olimpiade Timnas, Tinggi Badan Bikin Salfok

Yazir Farouk Suara.Com
Sabtu, 06 Juli 2024 | 21:00 WIB
Adu Gaya Anak Maudy Koesnaedi dan Diah Permatasari Jadi Model Jersey Olimpiade Timnas, Tinggi Badan Bikin Salfok
Diah Permatasari dan Maudy Koesnaedi bersama kedua anak mereka [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Anak Maudy Koesnaedi, Eddy Maliq Meijer [Instagram/@eddy_mm]
Anak Maudy Koesnaedi, Eddy Maliq Meijer [Instagram/@eddy_mm]

Marco sendiri adalah putra Diah Permatasari dengan Anton Wahyu Jatmiko yang dikenal sebagai pengusahan tampan.

Eddy dan Marco sama-sama aktif sebagai pemain basket di sekolah. Tinggi badan Eddy sekitar 187 cm, sementara Marco 197 cm.

Netizen menyebut langkah timnas menggandeng Eddy dan Marco sebagai model jersey Olimpiade 2024 sudah tepat.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI