Lagi-lagi Kandas, Ayu Ting Ting Ungkap Alasan Putus: Ada yang Tak Bisa Diganggu Terus

Selasa, 02 Juli 2024 | 08:24 WIB
Lagi-lagi Kandas, Ayu Ting Ting Ungkap Alasan Putus: Ada yang Tak Bisa Diganggu Terus
Potret Kebersamaan Ayu Ting Ting dan Muhammad Fardana. (Dok. Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Tak lama setelah itu, Nikita Mirzani muncul untuk memberikan bocoran.

"Kebetulan gue sudah WhatsApp-an sama Ayu Ting Ting, tadi pagi. Ya memang sudah, yang terbaik ya begitu. Yang jelas, bukan salahnya Ayu Ting Ting aja, titik," tutur Nikita Mirzani.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI