Azriel Dikira Pengangguran, Aurel Hermansyah Meradang Ditanya Pekerjaan Adiknya

Yohanes Endra Suara.Com
Senin, 01 Juli 2024 | 10:00 WIB
Azriel Dikira Pengangguran, Aurel Hermansyah Meradang Ditanya Pekerjaan Adiknya
Potret Azriel Hermansyah dan Sarah Menzel. (Instagram/ssarah_menzel)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagai informasi, Azriel ternyata memiliki bisnis fitness center yang berada di kawasan BSD, Tangerang Selatan. Menurut Ashanty, Azriel telah menabung lama untuk membangun bisnis fitness center tersebut.

“Bayangin guys, uang yang selama ini Bunda suruh tabung akhirnya dipakai untuk investasi gym, tidak main-main ini” ungkap Ashanty.

Kontributor : Anistya Yustika

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI