“Kadang yang jelas aja nggak mau tanggung jawab, gimana yang nggak jelas,” imbuhnya.
Sebagaimana diketahui, Denise Chariesta sempat berbagi cerita di media sosial tentang kasus pencurian di rumahnya. Pelaku yang merupakan salah satu ART Denise menggondol dua kamera beserta lensanya dan satu koper yang sampai hari ini belum diketahui secara pasti memuat apa saja.