Satu Geng, Cara Sahabat Fuji Rayakan Lamaran Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar Tuai Sorotan

Senin, 24 Juni 2024 | 15:55 WIB
Satu Geng, Cara Sahabat Fuji Rayakan Lamaran Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar Tuai Sorotan
Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid (Instagram/thariqhalilintar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Can't wait langsung calon pasutri ini," tambah Azizah Salsha.

Unggahan Zize itu dibagikan ulang oleh Aaliyah Massaid. Balasan juga disematkan oleh calon menantu Gen Halilintar.

"Minta foto berdua, yang di-post malah isi chat. Makasih Zizuy! See you!" balas Aaliyah Massaid.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI