6 Kontroversi Anji, Dituding Selingkuh dengan Penyanyi Keroncong Juliette Angela

Ismail Suara.Com
Jum'at, 21 Juni 2024 | 08:20 WIB
6 Kontroversi Anji, Dituding Selingkuh dengan Penyanyi Keroncong Juliette Angela
Anji. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Anji juga menyebut obat-obatan herbal dapat menyembuhkan Covid-19. Ikatan Dokter Indonesia (IDI) sampai meminta Anji mengklarifikasi karena pernyataannya bisa dikategorikan hoax.

Pernyataan Anji bahwa Covid-19 tidak menakutkan hingga menyingkat virus tersebut menjadi CVD karena malas menuliskan Covid juga sempat menuai kontroversi warganet.

Sekolah online yang menjadi salah satu dampak Covid-19 pun dikeluhkan Anji. Pasalnya sekolah online menurut Anji turut menyedot energi orangtua sehingga dikritik habis-habisan.

Konten Anji mengundang Hadi Pranoto yang memperkenalkan obat Covid-19 sempat pula bikin heboh. Bagaimana tidak, Hadi Pranoto terungkap buka seorang profesor. Duh!

3. Kontroversi Jiplak Lagu

Kontroversi Anji (Instagram/@duniamanji)
Kontroversi Anji (Instagram/@duniamanji)

Pada 2018, Anji menyebut lagu baru EXO-CBX 'Someone Like You' mirip dengan 'Kekasih Terhebat' miliknya. Hal itu tentu menimbulkan gejolak di kalangan fans yang disebut EXO-L.

Dalam klarifikasinya, Anji mengaku tidak berniat menuding lagu EXO-CBX plagiat. Anji hanya ingin penikmat musik menilai secara objektif lantaran biasanya hanya musisi Indonesia yang dibilang menjiplak apabila hal serupa terjadi.

Namun Anji justru diserang banyak fans EXO, bahkan disumpahi mati. Padahal maksud Anji menyampaikan kemiripan dua lagu itu hanya untuk edukasi.

4. Kontroversi Pakai Narkoba

Baca Juga: Dikabarkan Selingkuh dengan Penyanyi Keroncong, Anji Manji Malah Dituding Bikin Setingan

 Kontroversi Anji (suara.com)
Kontroversi Anji (suara.com)

Anji terseret kasus narkoba pada 2021. Ia kala itu ditangkap dan terbukti menggunakan narkoba jenis ganja.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI