7 Deretan Hadiah Mewah Ko Apex untuk Dinar Candy, Dari Mobil Mewah hingga Kelab Malam

Ismail Suara.Com
Jum'at, 14 Juni 2024 | 06:30 WIB
7 Deretan Hadiah Mewah Ko Apex untuk Dinar Candy, Dari Mobil Mewah hingga Kelab Malam
Dinar Candy Dapat Kado Mobil Mewah Porsche Carrera. (Foto: IG/Dinar Candy)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

2. Mobil Sport Porsche

Deretan Hadiah Mewah Ko Apex untuk Dinar Candy (YouTube/Dinar Candy)
Deretan Hadiah Mewah Ko Apex untuk Dinar Candy (YouTube/Dinar Candy)

Tak ada angin apalagi hujan, Ko Apex memberikan mobil sport Porsche warna kuning untuk Dinar Candy. Porsche 718 Boxster tersebut dihias pita raksasa warna merah.

Sambil membawa buket bunga, Ko Apes menyerahkan mobil Porsche 718 Boxster yang harga bekasnya sekarang pun masih sekitar Rp2-3 miliar.

3. Anting Valentino Garavani

Deretan Hadiah Mewah Ko Apex untuk Dinar Candy (YouTube/Dinar Candy)
Deretan Hadiah Mewah Ko Apex untuk Dinar Candy (YouTube/Dinar Candy)

Dinar Candy dan Ko Apex memang dikenal romantis satu sama lain. Keduanya tak segan bertukar kado meski bukan di hari spesial.

Suatu waktu, Dinar Candy dan Ko Apex sepakat bertukar kado barang yang dibutuhkan untuk pekerjaan masing-masing. Dinar membelikan Ko Apex sandal jepit dari brand sepatu favorit Hotman Paris yang harganya tentu tidak murah.

Sedangkan Dinar Candy mendapat sepasang anting dari brand Valentino Garavani. Anting VLogo Signature Pearl tersebut diperkirakan bernilai Rp8 jutaan.

4. High Heels Louis Vuitton

Deretan Hadiah Mewah Ko Apex untuk Dinar Candy (YouTube/Dinar Candy)
Deretan Hadiah Mewah Ko Apex untuk Dinar Candy (YouTube/Dinar Candy)

Untuk menunjang penampilan Dinar Candy sebagai DJ, Ko Apex juga memberikan high heels dari brand Louis Vuitton berwarna pink.

Baca Juga: Ayu Soraya Syok Ko Apex dan Dinar Candy Dapat Karma Instan: Selebihnya Seperti Bom

Harga high Heels Louis Vuitton tipe Shake Platform Sandal tersebut diperkirakan Rp20 jutaan atau sekitar USD 1.250.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI