Ibnu Jamil lantas meminta followers-nya yang setuju untuk membantu menandai akun Instagram Ketua PSSI Erick Thohir. Ibnu Jamil juga tak lupa mengungkap rasa hormatnya kepada Cristian Gonzales.
Rekan-rekan artis pun banyak yang setuju dengan pendapat Ibnu Jamil. Sebut saja Maell Lee dan Daffa Wardhana yang terlihat berkomentar di unggahan Ibnu Jamil.