Ramalan Hard Gumay Jadi Kenyataan? Deretan Artis Ini Resmi Bercerai di Tahun 2024

Eliza Gusmeri Suara.Com
Kamis, 13 Juni 2024 | 16:12 WIB
Ramalan Hard Gumay Jadi Kenyataan? Deretan Artis Ini Resmi Bercerai di Tahun 2024
Kolase Teuku Ryan dan Ria Ricis (Instagram/teukuryantr, riaricis1795)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

3. Irish Bella dan Ammar Zoni

Irish Bella dan Ammar Zoni prewedding bergaya Bollywood. [Diera Bachir]
Irish Bella dan Ammar Zoni prewedding bergaya Bollywood. [Diera Bachir]

Irish Bella dan Ammar Zoni resmi bercerai pada tanggal 1 Februari 2024. Putusan cerai dibacakan oleh majelis hakim Pengadilan Agama (PA) Depok secara daring.

Gugatan cerai diajukan oleh Irish Bella pada tanggal 6 November 2023, dengan alasan utama kembali terjerumus dalam kasus narkoba oleh Ammar Zoni. Meskipun pernikahan mereka hanya berlangsung selama 4 tahun, dan telah dikaruniai dua orang anak, perceraian ini dianggap sebagai jalan terbaik untuk menyelesaikan permasalahan rumah tangga mereka.

5. Catherine Wilson dan Idham Masse 

Potret Mesra Catherine Wilson dan Suaminya. (Instagram/@catherinewilson)
Potret Mesra Catherine Wilson dan Suaminya. (Instagram/@catherinewilson)

Pernikahan singkat selama 12 bulan ini berakhir dengan perceraian pada 29 Mei 2024. Perceraian mereka diwarnai dengan isu perselingkuhan.


Sedang proses perceraian

6. Wina Natalia dan Anji Manji

Potret Kebersamaan Anji dan Wina Natalia (instagram/@winatalia)
Potret Kebersamaan Anji dan Wina Natalia (instagram/@winatalia)

Wina Natalia dan Anji Manji resmi mengajukan gugatan cerai pada 21 Mei 2024 di Pengadilan Agama Cibinong, Bogor, Jawa Barat. Meskipun mereka telah menikah selama hampir 12 tahun, dengan ulang tahun pernikahan yang seharusnya jatuh pada 13 Juli 2024, keputusan untuk bercerai diambil secara bersama-sama setelah menghadapi berbagai masalah dalam rumah tangga mereka selama beberapa tahun terakhir

7. Ruben Onsu dan Sarwendah

Baca Juga: Kini Gugat Cerai, Ingat Lagi Momen Ruben Onsu Beri Hadiah Sekolah untuk Sarwendah

Potret Sarwendah dan Ruben Onsu (Instagram/ruben_onsu)
Potret Sarwendah dan Ruben Onsu (Instagram/ruben_onsu)

Ruben Onsu mengajukan gugatan cerai terhadap Sarwendah pada 11 Juni 2024. Pengajuan gugatan ini dilakukan melalui kuasa hukumnya ke Pengadilan Negeri Jakarta Selatan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI