Ashanty Beri Klarifikasi soal Penampilan di GBK: Tak Dibayar Panitia dan Bantah Walkout

Rabu, 12 Juni 2024 | 16:41 WIB
Ashanty Beri Klarifikasi soal Penampilan di GBK: Tak Dibayar Panitia dan Bantah Walkout
Anang dan Ashanty. [Suara.com/Alfian Winanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Anang dan Ashanty. (Dok: Istimewa)
Anang dan Ashanty. (Dok: Istimewa)

"Nah sampai di akhir, kami (nyanyi) 'Kebyar-Kebyar', kami mulai merasa nih (ada suasana aneh). Orang masih nyanyi tuh 'Kebyar-Kebyar', habis itu mau dinyalain (lagu) 'Rindu Ini', saya bilang 'setop, sudah.' Karena saya lihat pemain tuh kayaknya mau keliling, terus kalau pemain keliling diiringi 'Rindu Ini', aneh kan, 'setop' saya bilang," ucap Ashanty.

"Akhirnya saya ke belakang, saya ambil HT-nya, 'matiin enggak?' Saya bilang, baru mereka matiin. Bukan walk out, karena lagunya kan saya minta matiin, terus saya ngapain di situ?" imbuh Ashanty. 

Ashanty dan Anang Hermansyah merasa cukup kecewa lantaran pihak penyelenggara pertandingan semalam memilih bungkam dan tak mau menjelaskan kejadian sebenarnya.

Hingga saat ini hujatan masih terus diterima Ashanty dan Anang Hermansyah karena kejadian tersebut.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI