Beda Nasib dari Lesti Kejora, Happy Asmara Tak Dihujat Tiru Cara Gilga Sahid Bernyanyi

Jum'at, 07 Juni 2024 | 14:33 WIB
Beda Nasib dari Lesti Kejora, Happy Asmara Tak Dihujat Tiru Cara Gilga Sahid Bernyanyi
Lesti Kejora dan Happy Asmara (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Gilga Scream, arrr," ujar Happy Asmara dalam kanal YouTube GH Family, dilansir pada Jumat (7/6/2024).

Dalam vlog terbaru, Happy Asmara menirukan cara pujaan hatinya bernyanyi scream saat konser dengan Worowidowati.

"Sakjane suarane ngono (Seharusnya suaranya begitu). Tapi karena dibungkem (mic) jadinya," ucap Happy Asmara.

Berbeda dengan Lesti Kejora, Happy Asmara terpantau tidak mendapat komentar negatif dari warganet selepas memparodikan cara bernyanyi Gilga Sahid.

"Gemas amat sih," tulis seorang netizen.

"Mesra bisa, kocak seru kalem," tutur netizen yang lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI