![Arsy Hermansyah dan Ameena. [Suara.com/Rena Pangesti]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2024/06/07/20249-arsy-hermansyah-dan-ameena.jpg)
Anak-anak artis ini memang sebagian besar belum mengerti film Dilan. Namun momen nobar menjadi kumpul bocah untuk bermain.
Seperti yang terlihat saat Rayyanza dan Ameena bertemu, mereka saling bertukar permen.
Sementara itu, terlihat pula obrolan yang terjadi antara Gempita bersama Thalia dan Thania Putri Onsu.