Emosi Asila Maisa Dikatai 'Jijik' Avi Basalamah: Ketemu Sama Gue di Akhirat

Hairul Alwan Suara.Com
Selasa, 04 Juni 2024 | 07:24 WIB
Emosi Asila Maisa Dikatai 'Jijik' Avi Basalamah: Ketemu Sama Gue di Akhirat
Asila Maisa dan Avi Basalamah (instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Bahkan wanita 44 tahun itu mengaku bila hinaan itu sangat menyakiti hatinya hingga ia ingin netizen tersebut bertemu dengan diakhirat dan mempertanggung jawabkannya.

"Dia bilang anak gue jijik ya lu, bercanda lu ntar lu ketemu gue di akhirat," kata Avi sambil menunjuk kamera.

"Kalau buat Mommy itu jijik siapa lo ngomong anak gue jijik," sambungnya.

"Tapi ngomong jijik banyak banget," ungkap Asila.

"Gak no, itu satu," timpal sang ibunda.

"Ya pokoknya dia. Ketemu nanti sama gue di akhirat lo ya tanggung jawab tulisan itu, i hate banget. Gue paling itu yang lain gak penting terserah. Aposka lo jijik-jijik siapa lo ngatain anak gue jijik, lebih bersih hidup lo, bisa jijik sama anak gue lo mandi sehari berapa kali 20 kali?," lanjutnya.

Video itu langsung mendapat beragam komentar dari netizen yang melihatnya. Berbagai komentar sindiran pun banyak diperoleh keduanya.
`
"Buah jatuh sepohon2 nya ini mah, lebay2 nya sama," cuit @ap****he.

"Oh mirip emaknya ternyata (emoji ketawa)," imbuh @di****na.

"Maaf emg anknya agak lebay+songong sih," ungkap @ek*****01.

Baca Juga: Detik-detik Avi Basalamah Muak Asila Maisa Dikatain Menjijikkan, Gesturnya Disorot

"Hati-hati netizen julid. Lebih mudah meminta ampun ke Tuhan ketimbang manusia. Kalo manusia sakit hati nanti susah urusannya di akhirat nanti," kata akun @ni****18.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI