Sebagaimana diketahui, Dewi Perssik dan Saipul Jamil pernah menikah tahun 2005 silam. Biduk rumah tangga mereka hanya bertahan empat tahun dan keduanya resmi bercerai pada 2009.
Setelahnya, Depe sempat menikah lagi dengan Aldi Taher lalu Angga Wijaya. Namun keduanya sama-sama berakhir perceraian.
Terkini, Dewi Perssik mengencani pilot bernama Rully. Hubungan tersebut tampak serius hingga Depe memastikan dia dan Rully bakal menikah tahun ini.