Mantap Cerai, Tengku Dewi Putri Blokir Semua Akses Komunikasi Keluarga Andrew Andika

Rabu, 29 Mei 2024 | 11:35 WIB
Mantap Cerai, Tengku Dewi Putri Blokir Semua Akses Komunikasi Keluarga Andrew Andika
Potret Tengku Dewi Putri. (Instagram/tengkudewiputri_tdp)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Aku block juga,” jawab Tengku Dewi Putri.

Tengku Dewi Putri menekankan bahwa komunikasi yang masih berjalan hanya berfokus pada kepentingan anak mereka.

Ia ingin memastikan bahwa proses perpisahan ini tidak mengganggu kesejahteraan anak mereka.

“Karena aku gamau keputusan pisah aku ini jadi berubah,” tambah Tengku.

“Nanti komunikasinya sudah resmi statusnya apa, kita komunikasinya bahas anak aja,” pungkasnya.

Sebelumnya, Andrew Andika belum lama ini menyebut dalam permasalahan ini ia tak sepenuhnya salah, tapi dirinya juga merasa tak seratus persen melakukan hal yang benar.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI