Stres dengan Isu Rumah Tangga Sarwendah dan Ruben Onsu, Betrand Peto Putuskan Bakal Tinggal Lama di NTT

Senin, 27 Mei 2024 | 15:49 WIB
Stres dengan Isu Rumah Tangga Sarwendah dan Ruben Onsu, Betrand Peto Putuskan Bakal Tinggal Lama di NTT
Betrand Peto. (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Namun, istri Ruben Onsu ini juga tak bisa menahan anak angkatnya karena sudah menjadi hak Betrand Peto untuk kembali pulang ke keluarga kandungnya sewaktu-waktu.

"Tapi, ya gimana pun dari awal Onyo sudah ada keluarganya dan ketika dia minta balik menemui keluarganya ya nggak boleh bilang tidak gitu lho. Dia juga sudah punya hak untuk bersuara," jelasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI