Sudah Survei Gedung, Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar Bakal Menikah Dalam Waktu Dekat?

Jum'at, 24 Mei 2024 | 14:15 WIB
Sudah Survei Gedung, Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar Bakal Menikah Dalam Waktu Dekat?
Aaliyah Massaid dan Thariq Halilintar Hadiri Resepsi Kedua Mahalini dan Rizky Febian (Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Diketahui bahwa Thariq Halilintar berlutut di hadapan Aaliyah Massaid di Primo Piazza Khao Yai, Thailand, sebuah lokasi yang terkenal dengan keindahannya. Lamaran romantis ini membuktikan kesungguhan Thariq dalam menjalin hubungan serius dengan Aaliyah.

Momen lamaran ini tentu saja menjadi sorotan dan mendapat banyak perhatian dari penggemar dan media. Para penggemar sangat antusias melihat langkah serius yang diambil oleh Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid dalam hubungan mereka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI