Perkara Baju, Rachel Vennya dan Salim Nauderer Dikira Lamaran

Rena Pangesti Suara.Com
Sabtu, 18 Mei 2024 | 16:40 WIB
Perkara Baju, Rachel Vennya dan Salim Nauderer Dikira Lamaran
Potret Liburan Rachel Vennya dan Salim Nauderer (Instagram/@rachelvennya)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Warganet yang melihat komentar Erika Carlina juga memahami, pertanyaan tersebut hanya sekadar candaan.

Erika Carlina. [Instagram]
Erika Carlina. [Instagram]

"Sengaja mancing banget ya komen sender satu ini," kata @sas*****.

"Wkwkwkkwk, mancing banget," timpal yang lain.

Rachel Vennya dan Salim Nauderer diketahui sudah berpacaran hampir tiga tahun. Walaupun selama menjalani hubungan ini, pasangan tersebut sempat putus nyambung.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI