BACA JUGA: Saking Girangnya Aaliyah Massaid Dilamar, Mahalini Teriak

Sebagai informasi, Mahalini dan Rizky Febian menikah pada Jumat (10/5/2024) lalu. Akad nikah digelar pada pagi hari sementara resepsi dilangsungkan malam harinya.
Rizky Febian dan Mahalini menjalin hubungan asmara sejak Februari 2022 lalu. Dan secara tiba-tiba keduanya melangsungkan pertunangan pada Mei 2023 lalu.
Setelah menjadi lama teka-teki, Rizky Febian dan Mahalini akhirnya menjawab pertanyaan publik dan melangsungkan pernikahan.