Mirip Nicholas Saputra, Ariel Noah Santai Nikmati Kesendirian Meski Lama Menjomblo

Eliza Gusmeri Suara.Com
Kamis, 16 Mei 2024 | 13:35 WIB
Mirip Nicholas Saputra, Ariel Noah Santai Nikmati Kesendirian Meski Lama Menjomblo
Ariel Noah [tangkapanlayar/instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Nicholas Saputra dalam serial Secret Ingredient (YouTube/Viu Philippines)
Nicholas Saputra (YouTube/Viu Philippines)

Pria 40 tahun ini kerap ditanya soal kesendiriannya, namun Nicho menjawab justru menikmatinya.

"Nggak itu justru sangat melegakan," jawab Nico saat ditanya di YouTube Raditya Dika baru-baru ini.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI