Rafathar Makan Satu Meja dengan Anak ART, Sikap Ibunda Nagita Slavina Jadi Sorotan

Rabu, 15 Mei 2024 | 18:30 WIB
Rafathar Makan Satu Meja dengan Anak ART, Sikap Ibunda Nagita Slavina Jadi Sorotan
Rieta Amilia dan Nagita Slavina. (Instagram/ rieta_amilia)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Menurut warganet dilansir dari TikTok @esmeralda__9999, sikap ibu Nagita Slavina dalam video tersebut bukti dirinya tak membedakan status setiap orang dan tetap memanusiakan seorang pembantu.

"Contoh orang memanusiakan sesama manusia, bisa dicontoh ini," kata @emberbo***.

"Istilahnya manusia memanusiakan manusia," kata @Blackang**.

"Orang kaya yang benar-benar kaya ya kayak mama Rieta, meskipun tajir melintir tapi dia tidak sombong," kata @momskuy**.

"Mama Rieta kamu benar-benar kaya harta juga kayak hati, sempurna," kata @fitria***.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI