Andro Nidji Ceritakan Penyebab Berpulangnya Sang Ibu, Sakit Keras Sejak Desember 2023

Senin, 13 Mei 2024 | 14:38 WIB
Andro Nidji Ceritakan Penyebab Berpulangnya Sang Ibu, Sakit Keras Sejak Desember 2023
Andro Nidji. [Instagram/androniji]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BACA JUGA: Niat Reuni Dicibir Personel Nidji, Giring Ganesha Tetap Minta Restu Balik ke Panggung Musik

Ibu Andro Nidji meninggal dunia. [Instagram/androniji]
Ibu Andro Nidji meninggal dunia. [Instagram/androniji]

Ibu Andro Nidji dimakamkan di liang yang sama dengan mendiang suaminya yang lebih dulu berpulang.

"Ayah saya kan sudah meninggal dari tahun 2004. Terus saya pikir, daripada nyari yang lain, satuin aja. Siapa tahu bertemu di sana," ucap Andro.

Kabar berpulangnya ibu Andro Regantoro pertama disampaikan gitaris Nidji, Andi Ariel Harsya. Informasi tersebut Ariel unggah di akun Instagram pribadinya.

"Innalillahi wa inna ilaihi rajiun, telah berpulang ibu Mea Sidharta, ibunda dari bassis Nidji, Andro pada pukul 13.08," tulis Ariel Nidji kemarin sore.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI