Tiara Andini, Najwa Shihab hingga Isyana Sarasvati bakal Meriahkan Festival Pemberdayaan Perempuan

Rena Pangesti Suara.Com
Minggu, 12 Mei 2024 | 09:16 WIB
Tiara Andini, Najwa Shihab hingga Isyana Sarasvati bakal Meriahkan Festival Pemberdayaan Perempuan
Festival Pemberdayaan Perempuan Indonesia (Instagram/renjanacitaskrikandi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Festival Pemberdayaan Perempuan Indonesia (Instagram/renjanacitaskrikandi)
Festival Pemberdayaan Perempuan Indonesia (Instagram/renjanacitaskrikandi)

Di hari pertama, Jumat (17/5/2024) Putri Tanjung, Frederika Alexis Cull, dr. Reisa Broto Asmoro, Devina Hermawan, Mindful Stitching dari Setali, Tiara Andini, Nadin Amizah.

Hari Kedua, Sabtu (18/5/2024) hadir Nicke Widyawati, Maudy Ayunda, Vina Muliana, Caca Tengker, Chef Marinka, Financial Planning by Felicia Putri, Yura Yunita, Salma Salsabil.

Hari Ketiga, Minggu (19/5/2024) akan ada Najwa Shihab, Maria Jochu, Alamanda Shantika, Marion Jola, Isyana Sarasvati, Idgitaf, dan Mutiara Azka.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI