
6. Para bridesmaid terlihat mendampingi mempelai perempuan sejak akad nikah, kecuali Lyodra yang kabarnya masih memiliki jadwal lain.

7. Untuk akad nikah, mereka kompak mengenakan kebaya berwarna abu-abu dengan desain yang elegan.

8. Sedangkan untuk resepsi, para ratu Spotify ini memamerkan pesona masing-masing dalam balutan gaun silk yang memukau.

9. Perhatian terutama tertuju pada Aaliyah Massaid yang penampilannya tak kalah berkarisma dari para penyanyi jebolan Indonesian Idol tersebut.

Itu dia deretan potret adu gaya para bridesmaid Mahalini. Penampilan siapa paling curi perhatianmu?
Kontributor : Chusnul Chotimah