Saat itu, ibu Ria Ricis berani berbicara soal menantu idaman. Konon, Ria Ricis memang sosok menantu yang diinginkan olehnya.
"Saya lihat Ricis seperti sosok yang saya inginkan (sebagai menantu)," jelas ibu Teuku Ryan.
Anggapan Hainul ini tak lain berkaitan dengan sikap dari Ria Ricis. Terang-terangan, ibu Teuku Ryan memuji sosok Ria Ricis.
"Sosok yang salihah, santun, ya adalah di Ricis semuanya," lanjutnya.