Sementara itu, biaya dana bangunan atau gedung yang dikenakan Morning Star Academy untuk peserta didik tingkat SMA adalah sebesar 300 Dollar AS atu setara Rp 4,8 juta.
Terakhir, pihak Morning Star Academy mengenakan tarif 7.500 Dollar AS atau senilai Rp 11,2 juta untuk biaya pendidikan tingkat SMA per tahun.
![Ruben Onsu dan Sarwendah bersama ketiga anaknya: Betrand Peto. Thalia Putri Onsu, dan Thania Putri Onsu. [Instagram]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2023/10/27/35920-ruben-onsu-sarwendah-betrand-peto-thalia-putri-onsu-thania-putri-onsu.jpg)
Untuk informasi tambahan, Ruben Onsu juga menyekolahkan anaknya yang lain ke sekolah yang tak kalah bergengsi dari Betrand Peto.
Thalia Onsu mengenyam pendidikan di Sekolah Tzu Chi School. Biaya sekolah anak kandung Ruben Onsu tersebut juga mencapai ratusan juta.