Kartika Putri Jelaskan Alasan Bisa Punya Koleksi Tas Branded, Tapi Malah Dicap 'Humble Brag'

Selasa, 23 April 2024 | 09:50 WIB
Kartika Putri Jelaskan Alasan Bisa Punya Koleksi Tas Branded, Tapi Malah Dicap 'Humble Brag'
Artis Kartika Putri (Instagram/kartikaputriworld)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Habib mungkin ngelihat gitu, kok aku nggak pernah belanja, nggak pernah beli apa pun, baik itu perhiasan, tas, dan sebagainya. Dari situ Habib berinisiatif untuk membelikan perhiasan, tas," imbuhnya.

Kartika Putri menjelaskan bahwa tasnya didatangkan langsung dari toko resmi sehingga harganya tidak begitu tinggi jika dibandingkan dengan membeli lewat reseller.

Pernyataan Kartika Putri ini justru membuatnya dicap sebagai 'humble brag' layaknya Sandra Dewi.

"Mbaknya 11 12 nih sama mbak princess Disney kalo ngomong selalu merendah untuk meroket," sindir @boba***.

"Satu lagi terpantau menjadi mrs. Humble Brag," kata @onet***.

"Humble brag terdeteksi," ujar @ecy***.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI