Makam Melisha Sidabutar Dibongkar, Dipindahkan di Samping Jenazah Melitha Sidabutar

Kamis, 11 April 2024 | 11:10 WIB
Makam Melisha Sidabutar Dibongkar, Dipindahkan di Samping Jenazah Melitha Sidabutar
Detik-detik jelang jenazah Melitha Sidabutar diantar ke San Diego Hills, Rumah Duka Carolus, Jakarta Pusat pada Kamis (11/4/2024). [Suara.com/Rena Pangesti]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Detik-detik jelang jenazah Melitha Sidabutar diantar ke San Diego Hills, Rumah Duka Carolus, Jakarta Pusat pada Kamis (11/4/2024). [Suara.com/Rena Pangesti]
Detik-detik jelang jenazah Melitha Sidabutar diantar ke San Diego Hills, Rumah Duka Carolus, Jakarta Pusat pada Kamis (11/4/2024). [Suara.com/Rena Pangesti]

Dari keterangan sang kakak, Melitha Sidabutar meninggal dunia di RS Eka Hospital, Bekasi, Jawa Barat. Penyanyi 23 tahun itu meninggal akibat gagal jantung.

"Untuk diagnosa dokter, gagal jantung," kata Ronald, kakak Melitha Sidabutar di Rumah Duka Carolus, Jakarta Pusat pada Senin (8/4/2024).

Melisha dan Melitha Sidabutar merupakan finalis Indonesian Idol Special Season 2021. Melisha dan Melitha Sidabutar lahir pada 8 Januari 2001.

Melisha Sidabutar lebih dulu meninggal dunia karena penyakit di hati pada 8 Desember 2020.

Sementara itu, berselang tiga tahun, Melitha Sidabutar meninggal dunia pada 8 April 2024.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI