Vincent Rompies Muncul Usai Kasus Perundungan Anak, Ucapkan Maaf hingga Mengaku Tak Punya Uang

Jum'at, 05 April 2024 | 21:15 WIB
Vincent Rompies Muncul Usai Kasus Perundungan Anak, Ucapkan Maaf hingga Mengaku Tak Punya Uang
Vincent Rompies. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Vincent juga mengucap terima kasih kepada sponsor yang telah memaklumi kondisinya selama beberapa bulan ke belakang.

BACA JUGA:Buka Suara, Vincent Rompies Berharap Kasus Bully Berakhir Damai: Yang Penting Kekeluargaan

8 Pesona Yakup Hasibuan yang didaulat jadi pengacara anak Vincent Rompies (YouTube/Cumicumi)
8 Pesona Yakup Hasibuan yang didaulat jadi pengacara anak Vincent Rompies (YouTube/Cumicumi)

"Minta maaf Vivin Dedes para sponsor terima kasih atas pemakluman tetap percaya sama Vindes," tuturnya.

Tak ketinggalan Vincent juga mengungkap permintaan maaf atas kejadian yang menimpa anaknya.

"Iya makasih semuanya, pokoknya makasih. Saya mohon maaf sebesar-besarnya atas semua hal yang terjadi selama beberapa bulan ini," bebernya.

Lebih lanjut, Vincent mengungkap bila selama dua bulan vakum ia tidak memiliki uang terutama untuk membayar THR.

"Saya dua bulan di rumah, saya nggak ngirim THR, kaga ada duit saya," tandasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI