Habib Usman Suami Kartika Putri Akui Paksa Anak 4 Tahun Puasa Penuh, Memang Boleh?

Yazir Farouk Suara.Com
Rabu, 20 Maret 2024 | 07:45 WIB
Habib Usman Suami Kartika Putri Akui Paksa Anak 4 Tahun Puasa Penuh, Memang Boleh?
Habib Usman, suami Kartika Putri. (Instagram/kartikaputriworld)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Alasan suami Kartika Putri bersikap tegas karena menurutnya, ibadah memang harus dipaksa.

"Karena awalnya ibadah itu, paksa," tegas Habib Usman.

Rupanya dia berkaca pada orangtuanya dulu. Misalnya, jika tak menjalankan salat akan disiram air.

"Pokoknya paksa dulu, lama-lama terbiasa, lama-lama bisa. Lama-lama menikmati, akhirnya tambah ketagihan," jelasnya.

Habis Usman mengatakan bahwa Khalisa dijanjikan hadiah jika mampu berpuasa sebulan penuh.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI