Happy Asmara Santai Pakai Daster di Rumah Orang Tua Gilga Sahid, Buat Curiga: Jangan-Jangan Udah Sah

Senin, 18 Maret 2024 | 15:51 WIB
Happy Asmara Santai Pakai Daster di Rumah Orang Tua Gilga Sahid, Buat Curiga: Jangan-Jangan Udah Sah
Happy Asmara dan Gilga Sahid. (Dok. Instagram)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

“Malah pas dong,” timpal warganet lain.

Selain itu beberapa warganet juga menyinggung membahas mengenai perhatian Gilga Sahid kepada Happy Asmara tatkala kekasihnya itu menginap di rumah orang tuanya.

“Benar benar dicintai secara ugal-ugalan,” komentar salah satu warganet.

“Begitu perhatian ya mas Gilga. tidak ingin wanitanya kecapekan dan sakit,” tambah warganet yang berbeda.

Sebagaimana diketahui hubungan asmara Gilga Sahid dan Happy Asmara belakangan ini tengah menjadi sorotan publik. Penggemar yang awalnya menjodohkan mereka dibuat girang usai keduanya memutuskan untuk go public.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI