Kebetulan, Mytha Lestari cukup familiar dengan cerita tersebut. Suaminya adalah salah satu penggemar kisah Ipar Adalah Maut di TikTok.
“Ipar Adalah Maut itu sebenernya cerita TikTok favoritnya suami aku. Jadi aku awalnya tahu cerita ini dari suami aku,” jelas Mytha Lestari.
Dibintangi Deva Mahenra, Davina Karamoy hingga Michelle Ziudith, film Ipar Adalah Maut dijadwalkan tayang di bioskop pada 16 Mei 2024.