![Dude Harlino dan Alyssa Soebandono di kediamannya kawasan Tebet, Jakarta, Rabu (6/12/2023) [Suara.com/Adiyoga Priyambodo]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2023/12/06/74414-dude-harlino-dan-alyssa-soebandono.jpg)
Sebagai informasi, Dude Harlino menikahi Alyssa Soebandono pada Maret 2014 silam. Suami istri itu kemudian dikaruniai anak pertama berjenis kelamin pada 2015. Anak sulung itu diberi nama Muhammad Dirgantara Ariendra Harlino.
Dua tahun setelahnya, Alyssa Soebandono melahirkan anak kedua yang juga berjenis kelamin laki-laki yang diberi nama Malik Mahendra Harlino.
Pada Desember 2023 lalu Dude Harlino dan Alyssa Soebandono mengumumkan kehamilan anak ketiga mereka. Diprediksi Alyssa akan melahirkan sekira bulan April mendatang.