Liburan Bareng Mantan Suami yang Selingkuh, Hanum Mega Dicibir Tak Punya Harga Diri

Ferry Noviandi Suara.Com
Minggu, 25 Februari 2024 | 10:00 WIB
Liburan Bareng Mantan Suami yang Selingkuh, Hanum Mega Dicibir Tak Punya Harga Diri
Hanum Mega dan Achmad Herlambang. [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Paling enak emang ngejilat ludah sendiri. Pantes kemarin-kemarin bilangnya nggak mau diundang di podcast sana sini, emang mau balikan kan?" tambah akun @erlianaf***.

"Apa enggak geli ya udah coblos sana-sini, terus Hanum masih mau balik lagi. Masalahnya si Hanum udah cantik, kaya pula, wanita independent. Teramat disayangkan, kalau sampai kembali mengulang luka yang lama," ujar akun @putri_m***.

"Hilang respect. Kukira emang berdamai karena anak doang taunya masih cinta, logika aja ke Thailand tanpa anak ngapain si Bambang ikut. Dasar nggak punya harga diri," tulis akun @queens***.

Hingga kini Hanum Mega belum menanggapi rumor dirinya rujuk dengan Bambang.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI