Fedi Nuril Sebut Kritik Berlebihan Gara-gara Beda Pilihan Capres Sebagai Bukti Demokrasi Indonesia Belum Sempurna

Sabtu, 24 Februari 2024 | 05:49 WIB
Fedi Nuril Sebut Kritik Berlebihan Gara-gara Beda Pilihan Capres Sebagai Bukti Demokrasi Indonesia Belum Sempurna
Aktor Fedi Nuril.(Instagram/Fedi Nuril)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hanya saja, Fedi menganggap kemenangan Prabowo-Gibran sebagai hikmah yang harus diambil pelajarannya oleh warga negara.

"Saya ucapkan selamat kepada Pak Prabowo dan Pak Gibran yang unggul dalam versi hitung cepat. Setelah hasil resmi diumumkan dan dilantik, semoga Pak Prabowo dan Pak Gibran bisa amanah dalam memimpin dan melayani masyarakat, sehingga tercipta situasi yang aman dan nyaman," kata Fedi Nuril di akun X.

"Tapi seperti yang saya tulis sebelumnya, saya terima ini sebagai takdir atau ujian dari Allah SWT, yang akan saya cari hikmahnya,” tandas bintang Ayat-Ayat Cinta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI