Ayu Ting Ting Dipuji usai Terciduk Pakai Tasbih Cincin, Segini Harganya

Yohanes Endra Suara.Com
Jum'at, 23 Februari 2024 | 06:30 WIB
Ayu Ting Ting Dipuji usai Terciduk Pakai Tasbih Cincin, Segini Harganya
Ayu Ting Ting dan Muhammad Fardana. (Instagram/ayfans)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Pasangan artis; Ayu Ting Ting dan Lettu Muhammad Fardhana (Instagram/ayutingting92)
Pasangan artis; Ayu Ting Ting dan Lettu Muhammad Fardhana (Instagram/ayutingting92)

"Salfok sama tasbih yang ada di tangan teh Ayu," komentar akun @yuniselvia22.

"Masya Allah neng Ayu pakai tasbih digital yang aku mau tapi aku belum bisa beli," tambah akun @dedeesss_s.

"Yang dicatat malaikat doanya bukan yang pakai tasbih bagus/mahal. Tapi salut banget sama Ayu Ting Ting," sahut akun @trisak_ti.

Sementara itu, Ayu Ting Ting resmi bertunangan dengan Muhammad Fardana yang merupakan seorang anggota TNI.

Belum diumumkan kapan pelantun Alamat Palsu ini akan melepas status jandanya.

Kontributor : Chusnul Chotimah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI