Rumah Baru Verrell Bramasta Senilai Rp50 Miliar, Terinspirasi Kapal Yacht

Sabtu, 17 Februari 2024 | 08:00 WIB
Rumah Baru Verrell Bramasta Senilai Rp50 Miliar, Terinspirasi Kapal Yacht
Verrell Bramasta. (Instagram/@bramastavrl)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Mau santai, ngopi, menikmati udara segar, bisa," katanya. 

Beranjak ke sisi luar, Verrell Bramasta naik ke lantai lima. Ruangan tersebut akan berfungsi untuk tempat nongkrong hingga barberque.

Bahkan untuk memfasilitasi rumah lima tingkat tersebut, Verrell Bramasta juga melengkapinya dengan lift.

Verrell Bramasta bersyukur mendapat didikan baik dari orangtuanya. Ia yang diajarkan untuk tidak boros, akhirnya bisa memiliki aset properti yang tidak murah.

"Di entertainment itu udah hampir 10 tahun, dari aku kelas 3 SMA. Awalnya acara tv, tiba-tiba ditawarin sinetron, iklan, nggak berasa. Jatuh bangunnya bukan proses yang mudah," katanya. 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI