Muncul Pro dan Kontra Usai Atta Halilintar Ajak Ameena Mencoblos, Boleh Bawa Anak ke TPS?

Rabu, 14 Februari 2024 | 18:45 WIB
Muncul Pro dan Kontra Usai Atta Halilintar Ajak Ameena Mencoblos,  Boleh Bawa Anak ke TPS?
Atta Halilintar boyong Ameena ke TPS (Instagram/@attahalilintar)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Perihal itu, sejumlah netizen turut memberikan respons dan komentar yang beragam. 

Sebagian netizen tampak mempertanyakan kehadiran Ameena yang diboyong kedua orang tuanya ke TPS.

"Emangnya boleh ya bawa anak kecil diikutkan masuk TPS dan bantu masuk surat suara?" tulis seorang netizen.

"Tadi di tempat saya, bawa anak kecil 5 tahunan nunggu di luar," kata netizen lain.

"Itu konsepnya gimana ya bawa anak ke TPS?" tutur netizen yang lainnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI