
Sontak penampilannya ini membuat publik terkejut. Beragam komentar negatif diarahkan kepada Tamara yang sedang berduka.
"Ibu yang kehilangan anak pasti boro-boro bisa dandan. Senyum aja rasanya susah banget . Agak lain," sindir netizen.
"Nggak paham konsepnya," tambah yang lain.
"Aneh bisa-bisanya senyum," ujar netizen.
"Maknya dandan cantik wajah ceria gimana itu konsepnya," komentar netizen yang heran.