Usai Suami, Giliran Oki Setiana Dewi Dikritik gegara Gaya Busananya Membentuk Lekuk Tubuh

Minggu, 04 Februari 2024 | 19:49 WIB
Usai Suami, Giliran Oki Setiana Dewi Dikritik gegara Gaya Busananya Membentuk Lekuk Tubuh
Oki Setiana Dewi. (Instagram/okisetianadewi)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Oki Setiana Dewi (Instagram/@okisetianadewi)
Oki Setiana Dewi (Instagram/@okisetianadewi)

Sayangnya alih-alih mendapat komentar positif, beberapa warganet justru membahas hal lain mulai dari pilihan presiden Oki Setiana Dewi, rumah tangga Ria Ricis hingga gaya busana yang dikenakan oleh perempuan tersebut.

"Umma bajunya kok udah gak seperti biasanya..syedih aku kamu panutan aku," komentar seorang warganet.

"Kenapa harus pake celana padahal pake gamis pun gak menghalangi untuk beraktivitas," tulis warganet lain.

"Saya cuma salfok sama busana kak oki kerudunganya g selebar dulu," timpal salah satu warganet.

"Kenapa jilbab nya dipakein jaket ya jd ngebentuk lekuk tubuhnya apa gara-gara duit jd berubah penampilan nya," tambah warganet yang berbeda.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI