9 Potret Cantik Sabrina Chairunnisa di Korea, Slay Abis Meski Pergelangan Tangan Retak

Yohanes Endra Suara.Com
Sabtu, 03 Februari 2024 | 08:30 WIB
9 Potret Cantik Sabrina Chairunnisa di Korea, Slay Abis Meski Pergelangan Tangan Retak
Potret Cantik Sabrina Chairunnisa di Korea. (Instagram/sabrinachairunnisa_)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Sabrina Chairunnisa mengalami hal yang kurang menyenangkan saat berlibur di Korea Selatan belum lama ini. Istri Deddy Corbuzier itu sempat alami kecelakaan yang mengakibatkan pergelangan tangan kirinya retak.

Walau mengalami retak tulang, Sabrina Chairunnisa tetap melanjutkan liburannya dengan slay. Ia bahkan sempat membuat konten tutorial makeup dengan satu tangan lho. Intip deretan potret cantik Sabrina Chairunnisa di Korea yang tetap santai meski tangannya digips yuk!

1. Liburan sendiri

Potret Cantik Sabrina Chairunnisa di Korea. (Instagram/sabrinachairunnisa_)
Potret Cantik Sabrina Chairunnisa di Korea. (Instagram/sabrinachairunnisa_)

Sejak beberapa hari yang lalu, Sabrina Chairunnisa bertolak ke Korea Selatan untuk liburan. Tidak seperti biasanya, ia berangkat sendiri tanpa ditemani keluarga. Lokasi wisata yang pertama dikunjungi Sabrina begitu tiba di Korea adalah Gyeongbokgung Palace.

2. Cantik bak putri

Potret Cantik Sabrina Chairunnisa di Korea. (Instagram/sabrinachairunnisa_)
Potret Cantik Sabrina Chairunnisa di Korea. (Instagram/sabrinachairunnisa_)

Kenakan Hanbok bernuansa putih penampilan Sabrina Chairunnisa begitu cantik menawan. Berfoto di dekat danau Istana Gyeongbokgung, Sabrina tampak layaknya putri kerajaan dari dinasti Joseon. Kecantikan Sabrina pun disambut pujian dari teman sesama artis dan netizen.

3. Kunjungi destinasi populer

Potret Cantik Sabrina Chairunnisa di Korea. (Instagram/sabrinachairunnisa_)
Potret Cantik Sabrina Chairunnisa di Korea. (Instagram/sabrinachairunnisa_)

Kendati liburan sendiri tanpa keluarga, tetapi Sabrina Chairunnisa begitu menikmati waktunya. Ia mengunjungi berbagai tempat seru dan populer yang sering jadi tujuan liburan turis.

4. Slay abis

Baca Juga: Cerita Sabrina Chairunnisa Alami Retak Tulang Saat Liburan di Korea

Potret Cantik Sabrina Chairunnisa di Korea. (Instagram/sabrinachairunnisa_)
Potret Cantik Sabrina Chairunnisa di Korea. (Instagram/sabrinachairunnisa_)

Gaya Sabrina Chairunnisa saat liburan di Negeri Gingseng membuatnya mendapat banyak sorotan. Selain karena padu padan outfit yang menawan dan modis, juga karena sikapnya yang tetap slay meski sempat mengalami kecelakaan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI