Refal Hady Ogah Jadi Buzzer Pilpres 2024: Hati Nurani Enggak Bisa Dibayar

Ferry Noviandi Suara.Com
Rabu, 31 Januari 2024 | 06:50 WIB
Refal Hady Ogah Jadi Buzzer Pilpres 2024: Hati Nurani Enggak Bisa Dibayar
Refal Hady [Instagram]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Hanya saja Refal Hady tampak tak terancam. "Niatnya juga gitu dari awal (tidak ikut campur) tapi ternyata sulit sekali mengakali akal sehat untuk diam," imbuhnya.

Lebih lanjut, Refal Hady meminta followers-nya tidak ribut perkara beda pilihan paslon. Namun aktor berusia 30 tahun tersebut juga meminta followers-nya untuk bijak dalam memilih.

"Kita ini sedang memilih calon yang terbaik untuk negeri ini. Mohon budayakan membaca sampai habis, teliti sumber informasinya, lihat sarana medianya, kredibel atau tidak," kata Refal Hady.

"Jangan terlalu cepat bereaksi dan Mudah terprovokasi. #Pemilu2024AmanDamai," tutur Refal Hady.

Kontributor : Neressa Prahastiwi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI