Usai Curhat Sambil Nangis, Kisah Asmara Lolly dan Vadel Diduga Sudah Berakhir

Selasa, 30 Januari 2024 | 19:58 WIB
Usai Curhat Sambil Nangis, Kisah Asmara Lolly dan Vadel Diduga Sudah Berakhir
Vadel Badjideh (Instagram/vadelbadjideh) - Lolly anak Nikita Mirzani
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebelumnya, Lolly sempat mengunggah video sedang menangis sambil mencurahkan hatinya. Ia bertanya-tanya mengapa banyak orang yang berbuat jahat kepadanya.

"Kenapa, kenapa, kenapa semua orang jahat sama gue? Kenapa, kenapa mereka selalu ngehancurin gue? Gue bukan orang jahat, gue orang baik," racau Lolly sambil menangis sesenggukan.

Bahkan, Lolly merasa tidak ada satu orang pun yang memahami rasa sakitnya selama ini. Termasuk Vadel Badjideh.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI