Gaya Hidup Beda dari Ustaz Solmed, Alfie Alfandy Ternyata Belajar Agama di Yaman

Senin, 29 Januari 2024 | 15:01 WIB
Gaya Hidup Beda dari Ustaz Solmed, Alfie Alfandy Ternyata Belajar Agama di Yaman
Foto kolase Ustaz Solmed dan Ustaz Alfie Alfandy.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Kontroversi Ustaz Solmed (Instagram/@ustad_solmed)
Kontroversi Ustaz Solmed (Instagram/@ustad_solmed)

Riwayat pendidikan yang dimiliki oleh Ustaz Alfie Alfandy itu berbeda dengan Ustaz Solmed. Ustaz Solmed diketahui pernah berkuliah di salah satu universitas Islam di Indonesia.

Ia merupakan alumnus dari Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta. Ustaz Solmed tercatatat pernah berkuliah di sana pada 2006.

Program studi yang diambilnya memang tidak secara khusus berkonsentrasi pada dakwah agama Islam. Ia lebih memilih untuk belajar Ilmu Hukum.

Program studi tersebut tercatat memiliki akreditasi B. Sementara Universitas Islam Negeri Syaarif Hidayatullah Jakarta memiliki akreditasi A.

Namun dalam program studi tersebut, Ustaz Solmed mendapatkan beragam materi yang menarik. Sebut saja, materi mengenai etika dan ilmu syariah.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI