"Amanda Manopo udah mirip Millen," imbuh @mayang***.
"Hidung sama bibirnya yang berubah," sahut @ruta**.
Namun, mantan Billy Syahputra itu diduga mengenakan filter ketika membuat video endorse sebuah produk tersebut.
Sebab, bagian hidung dan tulang pipi Amanda Manopo yang terlihat mengkilap persis dengan ciri-ciri video menggunakan filter.
Di sisi lain, Amanda Manopo memang dikenal suka mengenakan filter setiap membuat video di Instagram story. Hal serupa diungkap oleh akun TikTok yang mengunggah videonya.
"Iya karena ini video pakai filter, dia emang dari dulu suka pakai filter, itu efek filternya," kata @mariani.mandakastic yang mengunggah video tersebut.